Manakah yang merupakan reaksi alergi berat yang timbul tiba-tiba dan dapat menyebabkan kematian?

Jawaban yang benar: Anafilaksis

Cobalah game trivia terbaik

Apa pendapat orang: 4 Comments
teguh setiadi
teguh setiadi
James, kamu memang genius dech tapi jangan sombong yach....
James
James
Anafilaksis dapat disebabkan oleh respons tubuh terhadap hampir semua senyawa asing. Hal yang sering menjadi pemicu antara lain bisa dari gigitan atau sengatan serangga, makanan, dan obat-obatan. Makanan merupakan pemicu tersering pada anak-anak dan dewasa muda. Obat-obatan dan gigitan atau sengatan serangga merupakan pemicu yang sering ditemukan pada orang dewasa yang lebih tua.
James
James
Di seluruh dunia, sekitar 0,05–2% dari populasi pernah mengalami anafilaksis pada suatu saat dalam kehidupannya. Angka ini tampaknya terus meningkat. Anafilaksis lebih sering terjadi pada kalangan remaja dan wanita. Istilah ini berasal dari bahasa Yunani Kuno: ana yang berarti "lawan", dan phylaxis yang berarti "pertahanan".
ardha 19.yo
ardha 19.yo
gatau.. gua ga ngerti.. tau gak gua ga pahamm....