Di manakah letak jantung udang?
Jawaban yang benar: Kepala
James
Dan tau kah kalian bahwa ternyata jantung udang terletak pada otaknya bukan pada tubuhnya seperti kebanyakan pada makhluk hidup lainnya.
Udang adalah hewan kecil tak bertulang belakang (invertebrate) yang tempat hidupnya adalah di dasar lautan atau danau. Jenis udang sendiri ada lebih dari 2000 spesies dan umumnya besar tubuhnya berkisar antara 2 cm sampai 23 cm. Dari anatominya, udang memiliki 10 pasang kaki dan 2 antena sensor.
Pada dasarnya udang adalah hewan pemakan segala (omnivora) yang memakan tumbuhan dan hewan kecil. Dalam berkembang biak, udang betina mampu bertelur sampai ratusan butir dan diletakkan di kaki udang betina. Setelah menetas, anak-anak udang itu berukuran sangat kecil dan seukuran plankton. Udang-udang muda ini menghabiskan waktunya dengan malayang-layang di air. Namun setelah mulai tumbuh, mereka mulai tenggelam di dasar air dan mulai berganti cangkang sampai mencapai tahap udang dewasa.
Jika kita liat pada gambar anatomi ,letak jantung udang berada pada kepala tepatnya jantung udang terletak pada rongga dada setelah kepala, tetapi kedua kepala dan dada ditutupi dengan exoskeleton tunggal, itu sebabnya toraks udang masih bagian dari kepala udang. Tapi secara umum, kita melihat udang hanya dibagi menjadi 2 bagian, kepala dan ekor, kita melihat dada tidak di dalamnya.
Snoopy
𝚝𝚎𝚛𝚗𝚢𝚊𝚝𝚊 𝚒𝚗𝚒 𝚊𝚕𝚊𝚜𝚊𝚗 𝚐𝚞𝚛𝚞 𝚓𝚊𝚖𝚊𝚗 𝚍𝚞𝚕𝚞 𝚔𝚕𝚘 𝚖𝚊𝚛𝚊𝚑𝚒𝚗 𝚊𝚗𝚊𝚔 𝚖𝚞𝚛𝚒𝚍 𝚢𝚐 𝚋𝚘𝚍𝚘𝚑, 𝚍𝚒𝚙𝚊𝚗𝚐𝚐𝚒𝚕 𝚘𝚝𝚊𝚔 𝚞𝚍𝚊𝚗𝚐.
dayat
oh baru ngerti
Oscar
Asal-usul kepala udang
ghina
kirain otak nya doang yg di kpla
Player #33722831
itu yang jawab tulang rusuk ya ampun🤣
Player #33147794
hahaa kecu
mistyque
kenapa banyak juga yang jawab tulang rusuk ಥ‿ಥ
Player #31410962
karena udang kagak punya otak , klo ada namanya otak udang
ruby hanifa larasaty
James, pinter bgt sih kamu
Player #29984529
James, aye2 p. James